RPS Kebijakan Pendidikan Agama Islam di Indonesia


RPS Kebijakan Pendidikan Agama Islam di Indonesia
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN
(GBPP) 
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPS)

Judul Matakuliah           : Kebijakan Pendidikan Agama Islam di Indonesia
Jumlah sks                    :  2 (dua) sks
Program Studi                : S2 Pendidikan Agama Islam (PAI)
Tahun Akademik            : 2019/2020
Pengampu Matakuliah   : Prof. Dr. H. Sirajuddin M. M.Ag, MH
                                         Dr. Hj. Khairiah, M.Pd
I.           Kompetensi Inti (KI)
Pada akhir pembelajaran, mahasiswa diharapkan mengusai standar kompetensi secara konseptual tentang kebijakan pendidikan Agama Islam di Indonesia yang diimplementasikan dalam mengelola kelembagaan pendidikan Agama Islam pada setiap satuan dan jenjang pendidikan.
II.         Kompetensi Dasar (KD)
Setelah selesai mengikuti pembelajaran matakuliah kebijakan pendidikan agama Islam di Indonesia, mahasiswa mampu memahami, menguasai, menganalisis, mengambangkan dan mengimplementasikan dalam mengelola pendidikan dan praktik pengelolaan kelembagaan pendidikan Islam, yang terkait dengan kebijakan pendidikan agama Islam di Indonesia dan penyelenggaraan administrasi pendidikan persekolahan.
Deskripsi Proses Pembelajaran dapat diperoleh saat perkuliahan.
III.        Strategi Perkuliahan
Perkuliahan mata kuliah kebijakan pendidikan agama Islam di Indonesia, menggunakan beberapa strategi pembelajaran diantaranya sebagai berikut:
1.    Penyampaian informasi tentang manfaat dan tujuan mempelajari mata kuliah kebijakan pendidikan agama Islam di Indonesia. Pada langkah ini mahasiswa diberikan kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terhadap rencana perkuliahan yang akan dilaksanakan dalam satu semester, baik mengenai sistem perkuliahan, sistem evaluasi hasil belajar, penyelesaian tugas-tugas yang diberikan dosen pengampu matakuliah baik individu maupun kelompok;
2.    Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk melakukan riset dan mengemukakan berbagai pendapat dan pandangannya tentang isi yang ditempuh. Mahasiswa dapat mengajukan usul, pendapat, dan saran terhadap topik-topik bahasan yang akan didiskusikan sebagai tugas akhir kuliah;
3.    Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menyelesaikan beberapa contoh soal yang dibuat dosen baik dalam bentuk essay maupun pilihan ganda untuk menggali kemampuan mahasiswa dalam penguasaan materi kuliah ini; dan
4.    Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengaplikasikan pengetahuan yang di dapat selama satu semester untuk menyusun program kebijakan pendidikan agama Islam, pada setiap satuan pendidikan masing-masing.
IV.       Evaluasi Proses dan Hasil Belajar, serta Ketentuan Makalah
Setiap mahasiswa akan dinyatakan berhasil menyelesaikan mata kuliah kebijakan pendidikan agama Islam di Indonesia dengan syarat: (1) mengikuti perkuliahan sekurang-kurangnya 80 % dari program perkuliahan yang dirancang dosen yang telah dibahas bersama mahasiswa; (2) Aktif dalam partisipasi perkuliahan (bertanya, memberi tanggapan, dan menjelaskan saat diskusi selama proses pembelajaran); (3) Menyusun makalah kelompok yang dipresentasikan di depan kelas; (4) mengikuti ujian tengah semester (UTS) dan ujian akhir smester (UAS) tepat waktu, (5) Menyusun tugas mandiri; (6)  menyelesaikan tugas mandiri maupun kelompok tepat waktu yang diprogramkan bersama dosen pengampu matakuliah.
V.         Petunjuk Tugas Kelompok dan Mandiri
1.    Buatlah makalah kelompok untuk disajikan di depan kelas, dengan menentukan salah satu topik dalam materi pokok seperti terdapat pada Program Perkuliahan di atas.
2.    Penyerahan makalah kelompok yang akan dipresentasikan di depan kelas dalam bentuk print out disertai dengan softcopy dalam CD-RW, secara daring, dengan sistematika sebagai berikut:
BAB   I PENDAHULUAN  (berisi: Latar Belakang; Tujuan Penulisan Makalah; Sistematika makalah);
BAB II  PEMBAHASAN    (berisi: sub-pokok bahasan seperti tertuang pada kolom 4 di atas)
BAB III TANGGAPAN        (berisi: hasil tanggapan kelompok tentang materi yang dibahas secara cermat);
BAB IV SIMPULAN            (beri simpulan secara singkat dan cukup satu paragrap);
DAFTAR RUJUKAN            (Cantumkan rujukan lebih dari dua sumber baik dalam bentuk buku teks, jurnal ilmiah, makalah ilmiah, Artikel yang diakses dari Internet, dan sumber ilmiah lainnya).
3.    Tugas kelompok (I s.d. VII) dijilid Hard Cover warna Abu-abu menjadi satu oleh ketua angkatan dan diserahkan kepada dosen pengampu matakuliah paling lambat pada pertemuan ketiga.
4.    Tugas mandiri berupa penyusunan salah satu program evaluasi kelembagaan pendidikan Islam yang berhubungan dengan lima bidang (Thema yang termuat pada kontrak kuliah.
VI.       Evaluasi Hasil Kuliah:
Kriteria:
1.    Kriteria evaluasi tugas individu dan kelompok dinilai dari aspek tingkat kejelasan hasil kajian, analisis, dan evaluasi serta presentasi hasil kajian setiap tatap muka.
2.    Penelusuran sumber, kesimpulan, dan komentar tanggapan atas sumber yang ditelusuri
3.    c. Presentasi kelompok ditinjau dari: power point, teknik penyajian, cara menanggapi saran, pertanyaan, dan menyimpulkan.
Hasil Evaluasi:
Hasil evaluasi merupakan kumulatif dari jumlah nilai kehadiran, penyelesaian tugas kelompok, tugas individual, Ujian Tengah dan Akhir Semester, dengan bobot: tugas individual 25 %, tugas kelompok. 25 %, Ujian Tengah Semester 20 % dan Ujian Akhir Semester 30 %.
Mahasiswa dapat memilih nilai akhir sebagai berikut:
(A) Jika hadir mengikuti perkuliahan minimal 100 % dari jumlah perkuliahan, mengumpulkan tugas tepat waktu yang telah ditetapkan, mengikuti presentasi kelompok, mengikuti UTS dan UAS sesuai waktu yang dijadwalkan.
(A-) Jika hadir mengikuti perkuliahan minimal 80 % dari jumlah perkuliahan, mengumpulkan tugas sesuai waktu yang telah ditetapkan, mengikuti presentasi kelompok, mengikuti UTS dan UAS sesuai waktu yang dijadwalkan.
(B+) Jika hadir mengikuti perkuliahan minimal 80 % dari jumlah perkuliahan, mengumpulkan tugas tidak sesuai batas waktu yang telah ditetapkan, mengikuti presentasi kelompok mengikuti UTS dan UAS tidak sesuai waktu yang ditetapkan.
(B) Jika hadir mengikuti perkuliahan minimal 80 % dari jumlah perkuliahan, mengumpulkan tugas pada saat tanggal presentasi yang telah ditentukan, mengikuti presentasi kelompok, mengikuti UTS dan UAS susulan.
VII.     Daftar Rujukan
Arskal Salim GP. Kebijakan Dit. PTKI tentang Penguatan SPI pada PTKIN. Disampaikan pada Acara Rapat Koordinasi Nasional PTKI di Jakarta pada Tanggal 15 Mei 2019 
Agung Kurniawan. 2005. Transformasi Pelayanan Publik. Yogyakarta: Pembaruan
Cengel, A., Yunus, Boles, A., Michael. Thermodynamics An engineering Approach, Third Edition, (United States of America: WCB/ McGraw-Hill, 1989)
Engko, Cecilia dan Gudono.  2007. Pengaruh Kompleksitas Tugas dan Locus of Control Terhadap Hubungan Antara Gaya Kepemimpinan dan Kepuasan Kerja Auditor. SNA X. Makassar
Fisher, Simon, dkk. 2001. Mengelola Konflik: Ketrampilan & Strategi Untuk Bertindak. Jakarta: The British Council
Imam Suprayogo, Pengembangan Pendidikan Karakter, (Malang: UIN-Maliki Press, 2013), h.133
J.M. Juran, 1999. “How to Think about Quality” dalam Juran’s Quality Handbook, eds.  Joseph M. Juran et al. (New York: MCGraw-Hill Companies, Inc.
Jerry H. Makawimbang, Kepemimpinan Yang Bermutu, (Bandung: Alfabeta, 2012), h. 6
Khairiah, Kesempatan Mendapatkan Pendidikan Dalam Kajian Tingkat Pendidikan dan Pendapatan Keluarga, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2018), h. 159
Kreitner, Robert, Kinicki, Angelo, 1995, Organizational Behavior, Third Edition, (Printed in The United State of America: Richard D. Irwin Inc., USA
Liyanarachchi, G.A., Shaun M. McNamara. 2007. Auckland University Bussines Riview. Volume 9 Nomor 2: Tim Budget Pressure in New Zealand Audits
Margheim, L., et.al. 2005. An Empirical Analysis of the Effects of Auditor Time Budget Pressure and Time Deadline Pressure. The Journal of Applied Business Reserch. Winter. Vol 21. No.1
Nur Syam, 2014. Dari Bilik Birokrasi, Esai Agma, Pendidikan dan Birokrasi, Kementerian Agama, Jakarta: Pustaka Pelajar
Robbins, 1996, Perilaku Organisasi, Alih bahsa Pujaatmaka, Jakarta: pren Halindo Strukture In Leadership Research. Journal Of Applied Psychology, 89(1), 36-51
Robbins, 1996. Perilaku Organisasi, Alih bahsa Pujaatmaka, Jakarta: pren Halindo
Sudirman Said. 2002. Enron dan Akuntan Publik, Majalah Tempo, No.49/XXX, Pebruari.
Stufflebeam, Daniel L. dan Anthony J. Shinkfield. Evaluation Theory, Models and Applications. (San Francisco: Jossey-Bass, 2007), h. 327

Komentar

  1. Nama: Risa Sarpita
    Nim : 1811210114
    Kelas: Pai 4D ( C. 7:8)

    BalasHapus
  2. Nama : ANITA KURNIATI
    NIM : 1911540041
    Kelas : PAI IID

    BalasHapus
  3. Nama : Muhin Munir
    Nim : 1911540053

    BalasHapus
  4. Nama : Imam Muttaqin
    Nim : 1911540047

    BalasHapus
  5. Herlinah
    Nim:1911540008
    Kelas:II.d

    BalasHapus
  6. Nama : Tamam
    Nim : 1911540044

    BalasHapus
  7. Nama : M.RUSDI
    NIM : 1911540048

    BalasHapus
  8. Nama : M.RUSDI
    NIM : 1911540048

    BalasHapus
  9. Nama : Tamam
    Nim : 1911540044

    BalasHapus
  10. Nama : Karyanto
    Nim : 1911540063

    BalasHapus
  11. Nama : KASMIN
    NIM. : 1911540012

    BalasHapus
  12. Nama. Suharni
    Nim. 1911540022
    Kelas 2D

    BalasHapus
  13. Nama : Askan Arifin
    Nim : 1911540036

    BalasHapus
  14. Nama : Ali Sodikin
    Nim : 1911540051

    BalasHapus
  15. Nama : Mariana
    Nim: 1911540051

    BalasHapus
  16. Nama : Apnita Kartini
    Nim :1911540052

    BalasHapus
  17. Nama : Siti Maisyaroh
    NIM : 1911540009
    Kelas : 2D

    BalasHapus
  18. Nama : Drajat Santoso
    NIM : 1911540055
    Kelas : PAI/2C

    BalasHapus
  19. Nama ; Tri yamti
    Nim : 1911540069
    Kelas : PAI/2 D

    BalasHapus
  20. Nama : Iskandar Zulkarnain
    Nim : 1911540016
    Kls : PAI/2 d

    BalasHapus
  21. Nama : ROSITA
    NIM :1911540011
    KLS :PAI /2 C

    BalasHapus
  22. Nama: Jessy Amelia
    Nim. : 1911540007
    Kls : PAI/2c

    BalasHapus
  23. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  24. Nama : Hendri Kuswira
    NIM : 1911540038
    Mata Kuliah : Kebijakan PAI di Indonesia
    Prodi/Semester : PAI / IIc
    Dosen : Dr. Hj. Khairiah, M.Pd

    BalasHapus
  25. Nama : SriLukita
    Nim : 1911540049
    Kelas : PAI/2 c

    BalasHapus
  26. Nama : Endang Ardiansah
    NIM : 1911540031
    Kela : PAI/2.C

    BalasHapus
  27. Nama:Susilawati
    Nim:1911540014
    Kelas:PAI/2.C

    BalasHapus
  28. Nama. : Mahyuni
    Nim. : 1911540024
    Kelas. : PAI / 2.C

    BalasHapus
  29. Nama: Risa Sarpita
    Nim: 1811210114
    Kelas: PAI 4D ( Pendidikan Agama Islam) 4D
    UAS : Kepemimpinan Dalam Pendidikan

    BalasHapus
  30. NAMA : ANITA KURNIATI
    NIM : 1911450041

    BalasHapus
  31. Validasi UAS
    Nama : Imam Muttaqin
    NIM : (1911540047)
    Kelas : SEM.II/S2 PAI D

    BalasHapus
  32. Validasi Uas
    Nama : Suharni
    NIM : 1911540022
    Kelas : PAI II.D/S.2

    BalasHapus
  33. Nama : Tamam
    Nim : 1911540044
    Kelas : PAI II.D/S.2

    BalasHapus
  34. Nama : Muhin Munir
    Nim : 1911540053

    BalasHapus
  35. Nama : Siti Maisyaroh
    NIP : 1911540009
    Kelas : PAI/II D

    BalasHapus
  36. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  37. Nama : apnita Kartini
    NIP : 1911540026
    Kelas : PAI/II D

    BalasHapus
  38. Nama : Mariana
    NIP : 1911540042
    Kelas : PAI/II D

    BalasHapus
  39. Nama : M.Rusdi
    NIM : 1911540048

    BalasHapus
  40. Nama : Askan Arifin
    Nim : 1911540036
    Kelas : PAI / II D

    BalasHapus
  41. Nama:Herlinah
    Nim;1911540008
    Kelas:PAI/II.d

    BalasHapus
  42. nama iskandar zulkarnain/2d.NIM.1911540016

    BalasHapus
  43. Nama : KARYANTO
    Kls : 2 d
    NIM : 1911540063

    BalasHapus
  44. Nama:Laina tusyifa
    Nim:3011210143
    Kelas:1E

    BalasHapus
  45. Nama: Alpiansyah Putra
    NIM: 1911540081
    KELAS: 3E

    BalasHapus
  46. Nama: Nurma Hutari
    Kelas : 3E
    Nim : 1911540074

    BalasHapus
  47. Nama : Cecen Andrea
    Kelas : 3E
    Nim : 1911540072

    BalasHapus
  48. Nama : Yeti Dewanti
    Kelas : 3 E
    Nim :1911540073

    BalasHapus
  49. Nama: Oki Ibriansyah
    NIM: 1911540084
    SEMESTER: 3E

    BalasHapus
  50. Nama : Umbar
    NIM : 1911540070
    Kelas : 3E
    Assalamualaikum Wr. Wb. Ibu yth. Ini mahasiswa ibu pasca S2 an. Umbar bahwasanya Kebijakan PAI di Indonesia baik mulai masa penjajahan Belanda dan Jepang hingga zaman awal kemerdekaan RI (orde Lama), lalu Orde Baru bahkan di zaman Reformasi ini, lambat laun semakin pesat baik di kebijakan Kemendikbud maupun Kemenag. Tinggal korelasi dan implementasinya di lapangan yang perlu mendapat perhatian khusus. Trims Wassalam.

    BalasHapus
  51. Nama : Edward Esfranto
    NIM : 1911540079
    Kelas/Semester: E/3

    BalasHapus
  52. Nama : Muhammad Daud
    NIM : 1911540082
    Kelas : 3E

    BalasHapus
  53. Nama:ilza juliarti
    Kelas : 3E
    Nim :1911540085

    BalasHapus
  54. Nama : Metalia lestari
    Kelas : 3 E
    Nim : 1911540078

    BalasHapus
  55. Nama : Hamid Munawar
    Nim. : 1911540080
    Kelas : 2 E

    BalasHapus
  56. Nama : Hamid Munawar
    Nim. : 1911540080
    Kelas : 2 E

    BalasHapus
  57. Mama : Hamid Munawar
    Nim. :1911540080
    Kelas. :2E

    BalasHapus
  58. Mama : Hamid Munawar
    Nim. :1911540080
    Kelas. :3E

    BalasHapus
  59. Nama : Anisah Rahma Putri
    Nim : 1911210104
    Prodi : Pendidikan agama Islam
    Semester : 4
    Class : 4 F
    Matkul : kepemimpinan dalam pendidikan
    Dosen pengampu: Dr.Hj.Khairiah M.Pd

    BalasHapus
  60. Nama : Edward Esfranto
    NIM : 1911540079
    Kelas/Semester: E/4
    Program Pascasarjana S2

    BalasHapus
  61. Ass ibuk. Maaf kirim tugas an. Umbar, NIM : 1911540070; Kelas / Semester : E/4; Program : Pascasarjana S2. Trims.

    BalasHapus
  62. Nama : Umbar
    NIM : 1911540070
    KELAS : E
    SEMESTER : 4
    MATKUL : KEBIJAKAN PAI
    PRODI : S2. PAI.

    BalasHapus
  63. Nama : Een Ardila
    NIM : 1911540076
    Mhsiswa PAI Pascasarjana SMT 2E.

    BalasHapus
  64. Nama : Abdul Mufid
    NIM : 1911540017
    UAS : Kebijakkan PAI di Indonesia
    Kelas : 3.E

    BalasHapus
  65. Nama : Hamid Munawar
    Nim. : 1911540080

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

BAHAN AJAR MATA KULIAH DASAR-DASAR PENDIDIKAN

Contoh Pembelajaran Berbasis Riset Mata Kuliah Evaluasi Kelembagaan An. Ahmad Isna Muhdi

BAHAN AJAR MATA KULIAH: ILMU PENDIDIKAN ISLAM